

Please do not sleep yet... ;)


Please do not sleep yet... ;)

2025-10-31T15:00:23 | TURU Bed Editorial Team
Sofa pasti sangat dibutuhkan untuk rumah Sobat TURU kan? Sofa bisa digunakan untuk bersantai dan juga untuk istirahat. Biasanya duduk santai dan mengobrol sambil menonton film kesukaan merupakan kegiatan paling asyik di rumah bersama pasangan bukan? Tenang aja, kita punya solusinya! Kenalin nih, Sofa Bed dari TURU!
Sofa Bed kita di desain minimalis dan sudah 2in1 loh. Bisa jadi sofa, bisa juga jadi kasur buat kamu kaum rebahan tapi masih mau nonton atau mau ngobrol sama teman atau pasangan di ruang tamu kamu. Sofa bed ini sangat praktis buat kamu yang ingin punya sofa serbaguna dan yang pasti ngga bikin kantong bolong dong. Tersedia 1 warna yaitu abu-abu yang membuat produk ini tetap terlihat minimalis dan pastinya membuat ruang tamu kamu lebih estetik. Memiliki lebar 120×190 cm membuat kamu bisa gunakan berdua loh dengan teman atau pasangan kamu. Tebalnya juga 35cm loh saat menjadi sofa, dan 17,5cm saat menjadi kasur, tentunya ngga akan bikin kamu pegal-pegal.
Terdiri dari ultrasoft comfy fabric dan juga high density foam untuk menambahkan kenyamanan pada saat kamu bersantai. Selain halus dan lembut tentunya produk kita juga tahan lama dan juga odourless loh Sobat TURU. Gimana? Mau ngobrol dan santai makin nyaman? Ngga usah pikir panjang, ayo checkout sekarang!
Kita juga menyediakan beragam kasur buat kalian yang merasa kasur kalian sudah tidak nyaman. Kita menyediakan berbagai macam kasur sesuai dengan kebutuhan kalian loh. Kalian bisa cek kasur kita di sini! Ayo checkout sekarang, tunggu apalagi!
Category :